Kamis, 12 Februari 2015

Mengagumi Istana Kesultanan Sambas di Kalbar

Kota Sambas di Kalimantan Barat adalah saksi dari kejayaan kesultanan Melayu. Di kota ini juga Anda dapat melihat peninggalannya, seperti Masjid Jamik dan Istana Alwatzikhoebillah. Coba juga bubur khas Sambas yang nikmat.
Sambas, salah satu kota di Kalimantan Barat, berjarak tempuh sekitar 4 jam dari Pontianak melewati Singkawang. Sambas dahulu kala merupakan salah satu pusat kesultanan Melayu di Kalimantan. Mari kita telusuri jejak kejayaannya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar